Cara Mengajukan Gugatan Talak

March 19, 2025 news 0

Bahwa gugatan cerai dapat diajukan baik oleh Suami kepada Isterinya maupun oleh Isteri kepada Suaminya. Gugatan yang diajukan suami kepada Isterinya disebut dengan Gugatan Talak. Cara mengajukan gugatan talak dengan membuat Gugatan kepada isteri di Pengadilan Agama tempta tinggal isteri yang nantinya sebagai Tergugat atau Termohon.

Cara Mengajukan Gugatan Cerai

November 11, 2024 news 0

Gugatan Cerai diajukan oleh Isteri kepada suaminya di Pengadilan Agama tempat tinggal isteri. Cara mengajukan gugatan cerai oleh isteri kepada suaminya harus dilakukan dengan membuat surat gugatan cerai dan diajukan ke Pengadilan Agama yang membawahi dimana tempat tinggal si isteri, sebagaikompetensi relatif dari pengajuan gugatan cerai oleh isteri kepada suaminya.

Mengajukan Cerai Tanpa Pengacara (1)

January 15, 2024 news 0

Masalah perceraian dewasa ini semakin mengemuka, bahkan menurut data yang kami terima masalah perceraian adalah perkara yang mendominasi perkara di semua Pengadilan Agama di Indonesia. Banyak alasan atau kondisi yang bisa mnjadikan pasangan suami isteri bercerai. Bagaimanakah proses mengajukan gugatan perceraian jika tanpa didampingi atau menggunakan jasa pengacara ?